Cara Meningkatkan Sinyal ( GPRS/EDGE, 3G/HSDPA )

Mungkin sebagian dari pengunjung pernah punya masalah dengan sinyal. khususnya yang berhubungan dengan dial up baik itu melalui modem atau hp yang dijadikan modem. sinyal sendiri punya pengaruh yang cukup signifikan terhadap kecepatan akses internet. ketika sinyal baik dan stabil kecepatan akses transfer maupun receiver data lancar dan cepat pula, 
sebaliknya bila bad signal bikin internet kita lola alias loding lambat.
nah… sebalumnya silakan cek sinyal didaerah pengunjung masing-masing. bila ternyata mengalami bad signal,
jangan keburu emosi lantas mbanting hp to modem
eaaah??? ada baiknya untuk mencoba tips berikut ini:
1. Siapkan kabel tembaga kira-kira 30 cm. dapat dibeli di toko elektronik. (semakin bagus kualitas tembaga semakin baik)
2. Kupas 10 cm (1/3nya) yang nantinya akan dijadikan sebagai antena
3. Dari 30 cm cukup lilitkan 20 cm melingkari hp to modem (2-3lilitan)
4. Kemudian sisakan 1/3nya(10 cm) sebagai antena yang dibengkokan keatas
trik ini bisa meningkatkan sinyal beberapa bar, kadang malah dari tidak ada sinyal sama sekali bisa muncul sinyal
Selamat mencoba
semoga bisa membatu

Tidak ada komentar:

Posting Komentar